Anda pun dapat menemukan bearing CVT pengganti di dealer resmi atau toko suku cadang motor di sekitar Anda.
Jadi, jika motor matic kesayangan Anda mengeluarkan bunyi "klotok-klotok" atau "kletek-kletek" dari area CVT meskipun roller sudah diganti, jangan langsung panik.
Periksa kondisi karet sliding puli dan bearing pada crankcase CVT. Kedua komponen ini seringkali menjadi sumber masalah bunyi tersebut.*