Bisa jadi, masalahnya terdapat pada kelistrikan motor yang harus segera dituntaskan.
Biasanya, komponen kelistrikan jadi masalah yang serius, terutama bagi masalah starter motor.
Dalam video yang diunggah pemilik akun YouTube di atas, ternyata sekring 10A yang seharusnya menyuplai daya untuk starter, injeksi, klakson, dan komponen lainnya ternyata tidak berjalan dengan semestinya.
Nah untuk mengatasi permasalahan tersebut, kamu perlu mengganti box sekring motor secara keseluruhan.
Langkah ini merupakan opsi terbaik untuk mengatasi masalah starter motor yang tetiba macet padahal AKI masih oke.
Demikian tips sederhana atasi starter motor yang tetiba macet. Semoga bermanfaat.*